PT Permodalan Nasional Madani

Nasabah PNM Mekaar Sulap 10 Ton Pakaian Lama Miliki Harapan Baru
- calendar_month Sen, 26 Mei 2025
- 0Komentar
MAJALAHNDN.COM – Program RE3: Reduce, Re-love, Restyle yang digerakkan oleh PT Permodalan Nasional Madani (PNM) sukses mengumpulkan 10,5 ton pakaian hasil decluttering. Karyawan dari seluruh Indonesia diajak untuk mulai pedulidengan lingkungan dan orang di sekitar. Salah satunya denganmenyumbangkan pakaian favorit yang tidak lagi terpakaimelalui aksi ini. Ratusan nasabah PNM Mekaar yang memiliki usaha laundry terlibat […]

OJK Gandeng AO PNM dalam Program SICANTIKS untuk Perkuat Literasi Keuangan Syariah
- calendar_month Sen, 19 Mei 2025
- 0Komentar
MAJALAHNDN.COM – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong peningkatan literasi keuangan syariah bagi pengusaha mikro, khususnya perempuan prasejahtera, melalui program Sahabat Ibu Cakap Literasi Keuangan Syariah (SICANTIKS). Dalam pelaksanaan program ini, OJK menggandeng Account Officer (AO) dari PT Permodalan Nasional Madani (PNM) sebagai mitra strategis untuk menjangkau masyarakat di tingkat komunitas akar rumput yang menjadi fokus pemberdayaan. […]